Wednesday, April 5, 2017
Aplikasi Ini Bantu Anda Tidur dengan Lelap !
tauajalah.com - Sebagian dari kita pasti sering mengalami susah tidur sehingga membuat kita terjaga hingga pagi. Padahal, kurang tidur berdampak buruk bagi kesehatan dan membuat kita tidak optimal saat menjalankan aktivitas sehari-hari.
Mungkin salah satu penyebabnya adalah suara-suara di sekitar yang mendistraksi kita saat hendak tidur. Jika demikian, ada banyak aplikasi yang sebetulnya dapat membantu Anda lebih fokus saat tidur tanpa terdistraksi suara-suara di sekitar.
Aplikasi-aplikasi ini umumnya menyajikan beragam suara menenangkan yang dapat Anda putar saat Anda tidur. Salah satunya adalah A Soft Murmur
Seperti dilansir Make Use Of, Selasa (4/4/2017), A Soft Murmur dapat diakses melalui aplikasi di perangkat Android atau situs web. Sayangnya, aplikasi ini belum mendukung perangkat iOS.
Menariknya, Anda dapat memilih sendiri jenis suara yang ingin Anda dengarkan saat tidur lewat aplikasi ini. Misalnya, suara hujan, gelombang laut, angin, kicauan burung, burung hantu, dan masih banyak lagi.
Anda dapat mendengarkan salah satu jenis suara atau mengombinasikan dari berbagai macam suara tersebut sesuai keinginan.
Tak hanya itu saja, Anda juga dapat menonjolkan salah satu jenis suara dari kombinasi suara dengan menaikkan volume. Misalnya, Anda menaikkan volume suara hujan dan menurunkan volume suara badai.
TEKNOLOVE.ID
Share this
Related Articles :
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Translate
TAUAJALAH VIRAL ON THE WEEK
-
tauajalah.com - Berbicara soal pesta pernikahan yang didatangi mantan pacar, ada cerita yang cukup membuat orang tergelitik. Seorang pe...
-
TAUAJALAH.COM - Menjadi tentara tentu bukanlah pekerjaan mudah. Bahkan di negara-negara tertentu yang sering terjadi konflik, prof...
-
TAUAJALAH.COM - Bermacam-macam kesalahan dilakukan oleh seorang pengendara ketika terjerat razia lalu lintas di jalan raya. Mulai ...
-
TAUAJALAH.COM - Gengs, kalo kita naik pesawat pasti ada pramugari cantik yang selalu siap ngelayanin. Mulai dari nyediain makanan, nuru...
-
tauajalah.com - Pecinta alam Australia telah menyampaikan kemarahan setelah pohon langka yang berumur 170 tahun ditebang di Tasmania. ...
-
TAUAJALAH.COM - Awalnya nenek moyang manusia hanya mengonsumsi tanaman, biji-bijian atau kacang. Baru pada sekitar 2,5 juta tahun lalu,...
-
tauajalah.com - Legenda Argentina Diego Maradona menilai peluang Tim Tango lolos ke Piala Dunia 2018 bakal makin kecil bila mereka me...
TAUAJALAH POPULER POST
-
TAUAJALAH.COM - Kecimol Adalah musik tradisional lombok, sama seperti orkes jalan dan drum band. kecimol ini menggunakan alat senar dru...
-
TAUAJALAH.COM - Video dua orang wanita cantik nan seksi di dalam mobil ini bikin para pria juga ikut bergoyang. Ada-ada saja kelak...
-
tauajalah.com - Cinta memang tidak mengenal batas usia , wilayah , jenis kelamin dan berbagai aspek lain. Namun apa jadinya jika seseor...
-
TAUAJALAH.COM - Seiring kemajuan jaman, teknologi pun semakin canggih. Dari yang semula handphone merupakan barang mewah, kini ham...
-
TAUAJALAH.COM - Beberapa penumpang pesawat terkejut melihat satu pasangan penumpang 'nakal' melakukan hal tak senonoh di bangk...
-
tauajalah.com - Belum lama ini, seorang wanita ditangkap warga ketika tengah melakukan perbuatan mesum bersama kekasihnya di siang bolo...
-
TAUAJALAH.COM - Kecelakaan di Indonesia kebanyakan terjadi karena ulah pengendaranya sendiri. Mengemudikan kendaraan memang sepertinya...
-
TAUAJALAH.COM - Rekaman yang memperlihatkan perbuatan tak pantas pasangan remaja kembali beredar di dunia maya. Di video yang diun...
-
TAUAJALAH.COM - Akhir-akhir ini sering diberitakan tentang isu perselingkuhan antara Ayu Ting-ting dan Raffi. Bahkan kabar ini sempat ...


0 comments
Post a Comment